5 Foto dan Berita Viral di Dunia Maya Ini Ternyata Hoax, Termasuk ... - Tribunnews

TRIBUNTRAVEL.COM - Internet dan media sosial membuat siapa saja bisa berkirim pesan dan berita dengan mudah.

Di media sosial, kita bisa melihat berbagai berita, foto hingga video yang dibagikan netizen dari berbagai negara.

Sayangnya, tidak semua kabar yang beredar di internet terbukti kebenarannya.

Kecanggihan alat edit foto pun semakin mendukung foto dan berita palsu tersebar.

Itulah sebabnya, jangan mudah percaya dan tersulut dengan foto atau berita di internet.

Dirangkum dari twentytwords.com, berikut deretan kabar dan foto hoax yang jadi viral di internet.

Ada yang pernah kamu percaya?

1. Ingat muncul foto hiu di jalan raya setelah badai?

twentytwowordstwentytwowords

Tampaknya, foto hiu ini hampir selalu ada setelah bada besar, di antaranya Harvey, Irma atau Sandy.

Foto hiu ini hanya manipulasi, kombinasi foto jalan raya sedang banjir yang nyata dan hiu Great White dari Afrika Geographic.

HALAMAN 2

Related Posts

0 Response to "5 Foto dan Berita Viral di Dunia Maya Ini Ternyata Hoax, Termasuk ... - Tribunnews"

Post a Comment